Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

CARA HAPUS APLIKASI BAWAAN SISTEM XIAOMI TANPA ROOT


 

Cara uninstall atau copot aplikasi bawaan xiaomi tanpa root dan permanen.
Tips ini bisa di aplikasikan untuk semua android alan tetapi jangan sembarangan uninstall aplikasi sistem karena bisa berakibat bootloop.

cara pertama yaitu cara copot aplikasi bawaan secara manual


Stepnya pertama 

* Download Informasi Apk untuk mengetahui package name dari aplikasi yang akan di uninstall
* install ADB SETUP

* install Minimal ADB

* jalankan perintah
   - adb devices
   - adb shell
   - pm uninstall -k --user 0 nama package name aplikasi nya

cara kedua yaitu one click uninstall aplikasi sistem maka hampir semua aplikasi sistem akan otomatis ter-uninstall
Stepnya :
* install ADB SETUP

* jalankan software Debloater untuk uninstall/copot aplikasi bawaan xiaomi atau hp lainnya



Untuk tutorial cara uninstall aplikasi bawaan sistem Xiaomi silahkan simak Video ini











JBK WARE
JBK WARE ��Pusing Dengan Servisan Di Meja Anda?? ��Butuh Solusi Untuk Servisan Anda?? JOIN VIP Hanya 150K Sekali Bayar Untuk Seumur Hidup

Posting Komentar untuk "CARA HAPUS APLIKASI BAWAAN SISTEM XIAOMI TANPA ROOT"